Inilah beberapa fungsi akuntansi secara umum yang perlu diketahui : Memberikan serangkaian informasi yang bermanfaat untuk perusahaan. Mengetahui dan menghitung jumlah laba dan rugi yang diperoleh perusahaan. Membantu penetapan hak pada masing-masing pihak baik pihak internal maupun eksternal yang berkepentingan di dalam perusahaan. Mengawasi dan mengendalikan segala aktivitas yang berkaitan dengan perusahaan. Membantu mencapai target […]
Continue ReadingMonev Pelaksanaan Program Kompetisi Kampus Merdeka di Universitas Medan Area
Universitas Medan Area menerima kunjungan dari TIM Monev Program Kompetisi Kampus Merdeka bertempat di Kampus I Universitas Medan Area Jl Kolam No.1 Medan Estate, Kamis 07 Oktober 2021 Jam 14.00 WIB ,Kunjungan yang berjumlah 4 orang ini disambut langsung oleh Rektor UMA, Yayasan Pendidikan Haji Agus Salim (YPHAS), Wakil Rektor I, Wakil Rektor II, Wakil Rektor III, […]
Continue ReadingMerdeka Belajar – Kampus Merdeka
Fakultas Ekonomi & Bisnis Melaksankan Rapat Kinerja mengenai Merdeka Belajar – Kampus Merdeka pada 29/12/2020 di Kampus II UMA setia budi. Dikutip dari sambutan Plt. Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi dalam buku pedomannya, Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang sangat pesat saat ini, telah membawaperubahan yang sangat pesat pula dalam berbagai aspek kehidupan. Pekerjaan dan cara kita bekerja […]
Continue Reading